Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2022

Rangkuman IP Address

Gambar
 > IPv4 Alamat ip versi 4 (sering disebut dengan alamat ipv4) adalah sebuah jenis p engalamatan jaringan yang digunakan di dalam protokol jaringan tcp/ip y ang menggunakan protokol ip versi 4. Panjang totalnya adalah 32-bit, dan s ecara teoritis dapat mengalamati hingga 4 miliar host komputer di seluruh d unia. Contoh alamat ip versi 4 adalah 192.168.0.3 Alamat ip versi 4 umumnya diekspresikan dalam notasi desimal bertitik (dotteddecimal n otation), y ang d ibagi k e dalam empat buah oktetberukuran 8-bit. Dalam b eberapa buku referensi, format bentuknya adalah w.x.y.z. karena setiap octet b erukuran 8-bit, maka nilainya berkisar antara 0 hingga 255 (meskipun begitu, t erdapat beberapa pengecualian nilai) > Network identifier/NETID Network identifier/NETID atau network address (alamat jaringan) yang digunakan khusus u ntuk mengidentifikasikan alamat jaringan di mana host berada. Dalam banyak kasus, sebuah alamat network identifier adalah sama dengan segmen jaringan f i
OSI Model OSI (Open System Interconnection) diciptakan oleh International Organization for Standardization (ISO) yang menyediakan kerangka logika terstruktur bagaimana proses komunikasi data berinteraksi melalui jaringan. Dahulu komunikasi data yang melibatkan komputer-komputer dari vendor yang berbeda-beda. Masing-masing vendor menggunakan protocol dan format data yang berbeda-beda. Sehingga ISO membuat suatu arsitektur komunikasi yang dikenal sebagai model OSI yang mendefinisikan standar untuk menghubungkan komputer-komputer dari vendor yang berbeda. Secara umum, fungsi dan penjelasan masing-masing layer adalah sebagai berikut : 1.  Physical Layer Untuk mendefinisikan media transmisi jaringan, sinkronisasi bit, arsitektur jaringan (seperti Ethernet), topologi   jaringan dan pengabelan. Selain itu, level ini juga mendefinisikan bagaimana Network Interface Card (NIC) dapat   berinteraksi dengan media kabel atau radio. Data biner dikodekan dalam bentuk yang dapat ditransmisi melalui   m

Perangkat Jaringan Komputer

Gambar
1. Router           Router adalah sebuah perangkat yang berfungsi untuk menghubungkan dua jaringan atau lebih sehingga pengiriman data dari satu perangkat ke perangkat lain bisa diterima. Router itu bisa menghubungkan network / jaringan yang menggunakan topologi seperti bus, star dan ring. Dengan adanya perangkat bernama router tadi maka dua jaringan yang berbeda dapat terhubung, sebagai contoh 135.165.112.6/24 bisa terhubung ke 163.190.231.4/24 begitu dengan sebaliknya. Proses melakukan routing ini terjadi pada layer ke tiga pada OSI Layer. Perlu diketahui juga jika cara kinerja router tersebut hampir sama dengan bridge yang sama-sama meneruskan data.           Penggunaan router ini sering digunakan dalam teknologi jaringan berbasis protokol TCP/IP. Untuk router yang digunakan dalam hal ini sering disebut dengan IP router.           Selain itu, router juga bisa digunakan untuk membuat koneksi antara jaringan LAN dengan sebuah layanan telekomunikasi (telekomunikasi leased line / Digita