Subnetting dan Network Connection
1. Hitunglah jumlah Subnet 192.168.10.0/26 !
Jawab :
Jumlah Subnet = 2x, dimana x adalah banyaknya binari 1 pada oktet terakhir subnet
mask (2oktet terakhir untuk kelas B, dan 3 oktet terakhir untuk kelas
A).
Jadi Jumlah Subnet dari 192.168.10.0/26 adalah 22 = 4 subnet
2. Buatlah Rincian tiap-tiap subnet (Alamat network, host pertama dan terakhir, alamat
broadcast)!
Jawab :
- Subnet 1 :
Alamat Network : 192.168.10.0
Host Pertama : 192.168.10.1
Host Terakhir : 192.168.10.62
Broadcast : 192.168.10.63
- Subnet 2 :
Alamat Network : 192.168.10.64
Host Pertama : 192.168.10.65
Host Terakhir : 192.168.10.126
Broadcast : 192.168.10.127
- Subnet 3 :
Alamat Network : 192.168.10.128
Host Pertama : 192.168.10.129
Host Terakhir : 192.168.10.190
Broadcast : 192.168.10.191
- Subnet 4 :
Alamat Network : 192.168.10.192
Host Pertama : 192.168.10.193
Host Terakhir : 192.168.10.254
Broadcast : 192.168.10.255
3. Terapkan dalam topologi berikut, dan lakukan pengujian!
Catatan :
- Tiap - tiap PC di sebuah Subnet hanya bisa terhubung ke PC di satu Subnet saja
dan tidak bisa terhubung ke PC di Subnet yang lain.
Hasil Pengujian :
- Dari PC di Subnet 1 ping ke PC lain di Subnet yang sama :
- Dari PC Subnet 1 ping ke PC lain di Subnet yang berbeda :
Komentar
Posting Komentar